Sabtu, 31 Juli 2010

BLOG KELUARGA BESAR GSJA Jesus Kristus

Mari manfaatkan semaksimal mungkin blog milik Keluarga Besar GSJA Jesus Kristus ini untuk meningkatkan kualitas kerohanian dan pelayanan warga jemaat GSJA Jesus Kristus.
" Do the Best " demikianlah core value yang mau kita tanamkan ke dalam kehidupan sehari-hari pada umumnya dan dalam pelayanan kita pada khususnya.
Kepada semua KB GSJA Jesus Kristus, mohon kerjasamanya untuk mengupdate data dan berita - beritanya.
Selanjutnya, mari terus tingkatkan kualitas blog ini dengan kerjasama satu sama lain. Diharapkan bagi mereka yang memiliki keahlian dalam pembuatan website, dapat kiranya membantu mengupgrade web ini. Tuhan Jesus memberkati

Tidak ada komentar:

Posting Komentar